Kebakaran di Ruko Bundaran Satam, Polres Belitung Pastikan Tidak Ada Korban Jiwa

Tim Damkar saat berupaya memadamkan api. --

Peristiwa kebakaran ruko itu menghebohkan masyarakat Belitung dan para pengendara yang melintas. Belum diketahui pasti penyebab kebakaran di lantai tiga ruko tersebut. 

Ruko yang terbakar persis menghadap kawasan KV Senang Tanjungpandan dan bersebelahan dengan Kantor DPD PSI Belitung. Di lantai satu depan ruko ada kios ayam geprek.

BACA JUGA:Percobaan Pencurian TBS Sawit PT Foresta, 6 Tersangka Ditahan di Polsek Membalong

BACA JUGA:Popda Babel 2024, Kota Pangkalpinang Juara Umum, Belitung Runner Up

Berdasarkan informasi yang dihimpun, diduga kebakaran disebabkan korsleting listrik. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut, namun untuk kerugian ditaksir mencapai ratusan juta.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan