Hendrya Sylpana

LKBN Antara Apresiasi Potensi Pariwisata Belitung, Ajak Jurnalis Berperan Aktif

Diskusi Diskominfo Belitung dan Jurnalis Belitung bersama LKBN Antara, Jumat 8 November 2024-Dodi Pratama/BE-

BACA JUGA:Piala Bupati Belitung 2024: Tanjungpandan 2 Menang Telak, Sijuk 2 Kalahkan Membalong 2

Teguh juga menyatakan bahwa di tengah maraknya berita hoaks dan konten yang tidak memenuhi standar jurnalistik, pers memiliki tanggung jawab besar untuk memastikan bahwa informasi yang sampai ke masyarakat tetap berkualitas dan mengedepankan fakta.

Oleh karena itu, ia mengajak kepada teman-teman pers dan Diskominfo juga untuk mari sama-sama kita memberitakan Indonesia dengan cara yang benar. "Jadi dengan cara yang lebih positif, dan cara yang bertujuan untuk kebaikan dan kemaslahatan Indonesia," tandasnya.

Setelah sesi diskusi, para jurnalis Kabupaten Belitung diajak berkeliling Gedung Antara Heritage Center dan melihat pameran foto "Legasi Jokowi" yang sedang ditampilkan di sana.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan