Pengakuan Helena Lim di Sidang Korupsi Timah: Tak Terlibat Bisnis, Justru Terjerat

Kamis 28 Nov 2024 - 23:28 WIB
Reporter : Yudiansyah
Editor : Yudiansyah

"Ada, Yang Mulia," jawab Helena.

Helena menjelaskan bahwa bisnisnya bergerak di bidang penjualan barang-barang branded, seperti tas, jam tangan, dan merek terkenal lainnya.

BACA JUGA:Peran Hendry Lie dalam Kasus Korupsi Timah di Bangka Belitung

BACA JUGA:Kronologi Penangkapan Tersangka Korupsi Timah Hendry Lie, Berusaha Hindari Petugas

Ia menjual barang-barang tersebut secara daring dan sempat berniat membuka toko offline, namun rencana tersebut batal karena terjerat kasus korupsi timah ini.

Helena juga mengaku tertarik menjadi broker di bidang jual beli properti, namun menegaskan bahwa ia tidak tahu menahu mengenai dunia pertambangan.

Hakim kemudian bertanya, "Apakah ada hubungannya dengan pertambangan?"

"Tidak pernah, Yang Mulia, saya tidak pernah," jawab Helena.

"Apakah Saudara mengetahui tentang pertambangan?" tanya hakim lagi.

"Tidak pernah mengetahui tambang," jawab Helena. (Babel Pos)

Kategori :