Ketua BGN Beberkan 3 Faktor Kunci Keberhasilan Program MBG, Apa Saja?

Kepala BGN Dadan Hindayana-Juan Ardya Guardiola-Beritasatu.com

Selain itu, Dadan mengungkapkan rencana Polri untuk membangun 542 unit SPPG di berbagai daerah, dengan target ekspansi hingga 1.000 unit guna memenuhi 3% dari kebutuhan nasional untuk program makan bergizi gratis. 

Pembangunan infrastruktur ini diharapkan selesai sebelum akhir tahun, dengan target utama mencakup 82,9 juta penerima manfaat pada akhir 2025.

Dengan langkah percepatan ini, pemerintah optimistis bahwa program makan bergizi gratis dapat memberikan dampak positif yang luas bagi masyarakat, khususnya dalam meningkatkan kesejahteraan dan ketahanan pangan nasional. (beritasatu)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan