Haril Andersen Hadirkan Buku 'Kampong Badau', Sajikan Sejarah untuk Generasi Muda Belitung

Haril M Andersen meluncurkan buku "Kampong Badau" yang ditulis dalam dua bahasa yakni Indonesia dan Inggris--
Makanya ia mendorong agar desa-desa lain di daerah itu dapat mulai menggali dan menuliskan sejarah desanya masing-masing ke dalam sebuah buku untuk diwariskan kepada generasi selanjutnya.
BACA JUGA:Masker Alami yang Dapat Kamu Coba untuk Merawat Rambut Kering, Dijamin Sehat dan Berkilau
BACA JUGA:Kelebihan Sel Darah Putih dalam Tubuh Ternyata Dapat Menimbulkan Masalah, Simak Selengkapnya
"'Buku desa merupakan warisan bagi anak cucu ke depan karena kepala-kepala desa sebelumnya akan menjadi bagian dari sejarah desa itu," tandas Haril Andersen.