Cewek Harus Tau Nih! Ini Rahasia Cantik dan Glowing Dibalik Kulit Telur, Gimana Caranya? Simak!

Ilustrasi kulit telur. /freepik--

Langkah 3

Bersihkan wajah dengan pembersih ringan, lalu keringkan. Jangan menggosok kulit, biarkan lembap.

BACA JUGA:Ini Cara Cepat Memutihkan Gigi yang Kuning Secara Alami dengan Bahan yang Mudah Didapat

BACA JUGA:Rutin Donor Darah Tiga Bulan Sekali Ternyata Memiliki Manfaat, Apa Saja Itu?

Langkah 4

Gunakan kuas untuk mengoleskan masker tipis ke seluruh wajah dan leher. Biarkan selama 15-20 menit. Setelah kering, gosok lembut dan bilas dengan air hangat.

Langkah 5

Untuk menutup pori-pori kulit, disarankan untuk membilas wajah dengan air dingin.

Masker telur kulit juga bisa dibuat dengan mencampur 1 sendok teh bubuk kulit telur dan 1 sendok makan gel lidah buaya. Masker ini bertujuan untuk memperlancar dan mencerahkan warna kulit.

Bubuk kulit telur juga bermanfaat sebagai pencerah warna gigi. Gosok gigi dengan menggunakan bubuk kulit telur dapat membantu memutihkan gigi karena kalsium yang terkandung di dalamnya. 

Dengan memanfaatkan kulit telur untuk perawatan kulitmu, kamu bisa merasakan hasilnya secara mudah dan terjangkau. Yuk, coba praktikkan langkah-langkah sederhana ini dan dapatkan kulit sehat yang glowing secara alami.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan