Prabowo Berkomitmen Tingkatkan Prekonomian dari yang Paling Lemah
Calon Presiden Nomor Urut 2 sampaikan argumennya dalam acara Debat Capres-Cawapres perdana 12 Desember-- (Instagram/@prabowo)
“Beliau ternyata sepenuh hati dalam mendukung untuk mengembangkan kooperasi dan usaha ultra mikro bagi seluruh masyarakat Indonesia,” ujar Rini.
Mantan menteri BUMN itu juga mengajak kepada para anggotanya, untuk mendukung Prabowo dalam perhelatan Pilpres 2024.
“Kita harus mendukung dan meyakinkan para ibu-ibu binaan, keluarga, teman-teman dan tetangga kita untuk memilih dan berdoa agar Bapak Prabowo Subianto diberi kesehatan menjadi Presiden Republik Indonesia tahun 2024-2029,” pungkas Rini.(jpc)