KH. Ma'ruf Amin Ditunjuk Jokowi sebagai Plt Presiden, Tuai Beragam Reaksi Warganet
KH. Ma'ruf Amin Ditunjuk Jokowi sebagai Plt Presiden-Youtube/sekretariat presiden---
BACA JUGA:Presiden Jokowi Pastikan Stok Beras Nasional Aman Jelang Lebaran
Tidak sering terjadi penugasan yang diberikan langsung oleh Jokowi kepada tokoh dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) tersebut.
Adanya reaksi warganet ini menimbulkan kecurigaan di kalangan publik, dengan pertanyaan tentang apa yang sedang direncanakan oleh Jokowi.
"Aturannya gimana sih, orang ini beneran demen bikin sensasi agar jadi perhatian. Terutama ketika banyak kasus. Perhatian dan energi lawan pecah. Di belakang dia merangsek menggolkan hal-hal licik," tulis akun @Sweet***.
"Ada sesuatu yang sudah direncanakan. Curiga boleh, toh. Karena udah sering dibohongin?" cuit akun @Mars***.
Publik menilai penunjukkan KH. Ma'ruf Amin bukan merupakan hal yang dianggap sebagai keharusan atau kewajiban.
"Hah, plt, rajin amat ngangkat orang plt. Bukannya Wapres bertanggung jawab kalau presiden ada kunjungan. Ngapain harus tunjuk jadi plt, ada-ada saja," tulis akun @Zonnes***.
BACA JUGA:Caleg Partai Garuda Devara Putri Dipecat Karena Jadi Tersangka Kasus Pembunuhan
BACA JUGA:Dalam Waktu Dekat, Presiden Jokowi Pastikan Harga BBM Tidak Akan Naik
Sebagian besar publik menduga bahwa penugasan KH. Ma'ruf Amin sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Presiden adalah upaya untuk menghindari kemungkinan aksi demonstrasi.
"Menghindari Demo @jokowi itu alasan aja ada kunjungan segala. Setiap didemo kan gak pernah ngantor di Istana," cuit akun @Yudha***.
"Artinya giliran ada demo besar tanggung jawab diserahkan ke wakil padahal demo itu akibat ulahnya," tulis akun @karma***.