Jangan Blokir! 3 Cara Cerdas Menghindari Pesan Mengganggu di WhatsApp
Editor: Yudiansyah
|
Selasa , 05 Nov 2024 - 23:48

3 Cara Cerdas Menghindari Pesan Mengganggu di WhatsApp Tanpa Blokir Kontak-- (Antara)
Cara mengaktifkan chat lock:
- Pilih obrolan yang ingin kamu kunci.
- Ketuk nama kontak di bagian atas.
- Aktifkan “Kunci Chat” dan klik “Lanjut”.
- Konfirmasi dengan sidik jari, PIN, atau Face ID untuk mengunci chat.
BACA JUGA:WhatsApp Hadirkan Fitur Kategori Saluran: Lebih Mudah Cari Konten Favorit!
Dengan ketiga cara cerdas ini, kamu bisa lebih tenang saat menggunakan WhatsApp tanpa harus repot-repot memblokir orang. Selamat mencoba!