Indonesia Menjadi Negara Pengguna TikTok Terbanyak di Dunia, Kok Bisa?

Indonesia Menjadi Negara Pengguna TikTok Terbanyak di Dunia--(ANTARA/Xinhua/Liu Jie)

TikTok menjadi mesin penghasil pendapatan dari iklan online, dan diperkirakan menghasilkan sekitar 4 miliar dolar AS pada 2022.

Dalam persaingan dunia media sosial, video pendek menjadi format yang semakin diminati, terutama di kalangan anak muda.

BACA JUGA:Fitur Baru YouTube Shorts: Kreator Kini Dapat Membuat Video Hingga 3 Menit

BACA JUGA:Fitur 'Pencarian Suara' TikTok Sedang Diuji Coba, Temukan Lagu Cukup Menyanyikannya

Tom Alison, Head of Facebook, menyebutkan bahwa konten video singkat telah menjadi cara utama orang berkomunikasi, seiring dengan meningkatnya kualitas kamera ponsel dan kecepatan internet.

Platform seperti TikTok dan Snapchat pun semakin digemari karena menyajikan konten yang cepat dan mudah diakses oleh pengguna.

Tren ini menjadi peluang besar bagi para konten kreator untuk menjangkau audiens lebih luas melalui video singkat.

Kini TikTok berhasil memanfaatkan momentum ini dengan baik, dan Indonesia kini menjadi pusat kekuatan besar dalam penggunaan platform ini secara global.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan