Masyarakat Dayak Penajam Paser Utara Antusiasme Sambut HUT ke-79 RI di IKN

Suasana lapangan upacara yang akan digunakan pada HUT RI di kawasan Istana Kepresidenan IKN, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. (Edy Pramana/ JawaPos.com)--

Jaang juga menyebutkan bahwa ia bersama tokoh-tokoh Kalimantan Timur telah menandatangani dokumen yang menegaskan perlunya perhatian terhadap seni dan budaya lokal di tengah pembangunan IKN. "Ini adalah bagian dari strategi untuk memastikan bahwa nilai-nilai budaya Dayak tetap terjaga di tengah perubahan besar yang terjadi," pungkasnya.

Diskusi virtual yang membahas topik ini dihadiri oleh Dirjen IKP Kominfo, Usman Kansong; Deputi IV Kepala Staf Presiden (KSP), Wandy N Tuturoong; dan Budayawan Romo Benny Susetyo. (jpc)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan