7 Festival Musik Beragam Genre Meriahkan Indonesia Sepanjang 2024, Salah Satunya Jazz De Billitone

Selasa 24 Dec 2024 - 23:18 WIB
Reporter : Yudiansyah
Editor : Yudiansyah

BACA JUGA:Konser Musik Jazz di Pulau Belitung, Jazz De Billitone 2024 Siap Digelar

Dengan penampilan dari musisi lokal dan internasional, serta berbagai inovasi dalam setiap acara, tahun 2024 menjadi saksi pertemuan budaya, genre, dan ekspresi artistik yang saling menginspirasi.

Dari panggung bersejarah di Candi Prambanan hingga hiruk-pikuk Jakarta, konser-konser ini tak hanya menghibur, tetapi juga menciptakan kenangan tak terlupakan bagi setiap penontonnya.

Pada tahun ini, musik di Indonesia menunjukkan kekuatan luar biasa sebagai bahasa universal yang mampu menyatukan semua orang dalam harmoni yang luar biasa. (ant/yud)

Kategori :