Hindari Jeratan Utang: Tips yang Perlu Diperhatikan Sebelum Mengambil Pinjaman
Tips bijak memilih pinjaman Bank--
Lembaga yang terdaftar di OJK biasanya menyediakan layanan konsumen yang jelas, seperti customer service dan alamat kantor fisik yang terverifikasi. Penting untuk memastikan bahwa lembaga yang dipilih tidak memiliki alamat fiktif.
5. Ketahui Biaya dan Bunga yang Jelas
Lembaga pinjaman online yang terpercaya dan sesuai dengan ketentuan OJK akan memberikan informasi yang jelas mengenai biaya dan bunga sejak awal.
Pastikan tidak ada biaya tersembunyi yang akan dikenakan di kemudian hari, dan periksa kebijakan privasi terkait keamanan data pengguna. Bunga yang ditawarkan juga harus sesuai dengan ketentuan OJK. (jpc)