BI Sediakan Rp 180,9 Triliun untuk Penukaran Uang Saat Ramadhan dan Idulfitri 2025

Senin 03 Mar 2025 - 19:41 WIB
Reporter : Erry Frayudi
Editor : Erry Frayudi

Dengan hadirnya layanan penukaran uang selama Ramadan dan Idulfitri, diharapkan masyarakat dapat menukarkan uang dengan lebih mudah dan nyaman, serta semakin memahami pentingnya menjaga dan menghargai rupiah sebagai mata uang kebanggaan Indonesia. (beritasatu)

Kategori :