Menyatukan Pasukan 'Pengawal' untuk Swasembada Pangan
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman memberikan penguatan kepada penyuluh pada Rapat Koordinasi Nasional bersama 37 ribu Penyuluh Pertanian secara luring dan daring di Jakarta, Sabtu (26/4/2025)-Harianto-ANTARA
Indeks pertanaman di daerahnya mengalami peningkatan dari satu kali tanam menjadi dua hingga tiga kali dalam setahun. Tak hanya itu, produksi gabah pun melonjak dari 5 ton menjadi 7 hingga 8 ton per hektare.
Dengan semangat, dedikasi, dukungan pemerintah, dan tentu saja aksi nyata di lapangan, Rizal dan kawan-kawan menunjukkan bahwa penyuluh pertanian merupakan kunci untuk mewujudkan swasembada dan kedaulatan pangan Indonesia. Tanpa penyuluh, produktivitas pangan nasional sulit dicapai, sebab mereka inilah yang bekerja langsung di lapangan. (antara)
Oleh: Muhammad Harianto