Baca Koran belitongekspres Online - Belitong Ekspres

Pawai Pembangunan Belitung, Catat Jadwal dan Rutenya

Pelaksanaan Pawai Pembangunan Belitung beberapa tahun lalu.-(Dok.BE)-

Untuk rutenya, dari GOR Tanjungpandan menuju jalan Diponegoro terus ke arah jalan Sriwijaya menuju Bundaran Satam dan finish di Tanjungpendam.

"Juara atau pemenang akan diambil juara satu hingga tiga dari masing-masing tingkatan itu dan masing-masing kategori itu ada juga pemenang favorit nanti sesuai hasil dewan juri," jelasnya.

Haris menambahkan, secara teknis mereka sudah melakukan persiapan dan memastikan pawai itu siap digelar.

Maka dari itu, ia berharap agar peserta berpartisipasi dengan sungguh-sungguh dan sesuai dengan aturan yang ada pada pendaftaran.

BACA JUGA:BWI Belitung Rilis Aplikasi Wakaf Digital, Kini Masyarakat Bisa Berwakaf Mulai Rp10 Ribu

Tak lupa, ia juga berpesan kepada peserta maupun penonton agar menjaga sampah dari aktivitas pawai itu.

"Kita minta sampah itu jangan sampai dibuang sembarangan, kita minta bersama menjaga kebersihan Kabupaten Belitung," tandasnya.***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan